Wikikamus:Simpulan bahasa/R
Penampilan
R
[sunting]- rabun ayam: (sila lihat juga buta ayam.)
- rabun senja: (sila lihat juga buta ayam.)
- raja bola: pemain bola yang handal.
- raja sehari: pasangan pengantin yang bersanding.
- rambang mata: tidak tahu yang mana satu hendak dipilih.
- rangkai hati: (sila lihat juga bintang hati.)
- retak tangan: nasib.
- rezeki harimau: makanan yang banyak dan berjenis-jenis.
- rezeki mahal: (sila lihat juga panas rezeki.)
- rezeki murah: selalu mendapat keuntungan.
- ringan kaki: suka melawat atau berkunjung.
- ringan kepala: mudah memahami sesuatu yang diajarkan.
- ringan mulut: peramah; suka bercakap-cakap.
- ringan tangan: suka menolong orang; rajin bekerja atau cepat membuat kerja.
- ringan tulang: (sila lihat juga ringan tangan.)
- ringan tulang berat perut: orang yang rajin bekerja dan memperoleh kesenangan.
- rosak hati: menderita.
- rosak nama: (sila lihat juga arang di dahi.)
- runtuh iman: tergoda untuk melakukan kejahatan.
- rusuh hati: gelisah.